Jual Clemco Spare Part
Berbagai Hal Mengenai Clemco Spare Part yang Perlu Diketahui
Dalam proses blasting, tentu dibutuhkan berbagai spare part atau onderdil yang mendukung. Blasting sendiri merupakan proses pembersihan permukaan material seperti plat dengan menggunakan sistem penyemprotan udara bertekanan tinggi. Biasanya selalu didukung dengan clemco spare part.
Blasting sendiri biasanya mampu untuk membersihkan permukaan material yang sudah terkontaminasi akan tanah, minyak, cat, karat, dan lain-lain. Teknik blasting sendiri biasanya banyak diaplikasikan pada dunia teknik, seperti misalnya untuk pembuatan kapal, perawatan sistem perpipaan, sampai dengan perawatan peralatan mesin-mesin fluida.
Jenis dari blasting sendiri beragam, yaitu ada sandblasting, wetsandblasting, bead blasting, grit blasting, dan dry ice blasting. Semuanya sudah pasti memiliki fungsi yang beragam jenisnya.
Biasanya, sandblasting banyak dipilih oleh para pekerja. Tentu saja ada alasan di belakangnya. Nah, kali ini kita akan membahas tentang clemco spart part yang tidak kalah penting dalam proses sandblasting.
Spare part sendiri bisa dikatakan sebagai suatu barang yang mengandung komponen di dalam satu kesatuan dan sudah pasti memiliki fungsi tertentu. Dalam berbagai hal, spare part biasanya dibedakan dalam beberapa jenis.
Beberapa Jenis Clemco Spare Part
Jenis Original
Sesuai dengan namanya, jenis satu ini memang produk asli atau original buatan pabrik. Biasanya sudah pasti produk original memiliki kualitas yang sangat baik. Spare part original biasanya hanya diproduksi oleh perusahaan asli atau perusahaan lain yang memang sudah ditunjuk oleh produsen.
Clemco spare part yang dibuat oleh perusahaan lain harus tetap diproduksi dengan mengikuti standar yang sudah ditetapkan oleh produsen. Sehingga, kualitasnya pun masih sama dan terjaga dengan baik.
Jenis Non Produsen
Selanjutnya ada jenis non produsen yang bisa ditemukan. Biasanya jenis satu ini biasa memproduksi spare part yang diperuntukkan untuk balap, kustomisasi, dan main sebagainya. Perlu diketahui bahwa spare part ini tidak ada hubungannya dengan produsen.
Biasanya non produsen memiliki lisensi sendiri sebelum membuat spare part. Spare part yang diproduksi di sini memiliki kualitas yang sama bagusnya dengan hasil produsen. Bahkan beberapa di antaranya memiliki kualitas yang lebih baik lagi.
Jenis Non Original
Dari namanya saja, pasti Anda sudah bisa menebak bahwa clemco spare part ini dikenal dengan nama KW. Biasanya, spare part yang memang dinyatakan sebagai KW memiliki 3 tingkatan, yaitu KW 1, 2,.dan 3. Perbedaan dari ketiga jenis ini adalah tampilan bahan pembuatan yang digunakannya.
Ada beberapa yang menganggap bahwa produk KW termasuk ke dalam kategori produk palsu. Sehingga, tidak akan diproduksi oleh produsen. Tentu saja, semua produk palsu cukup berbahaya. Apalagi jika digunakan pada blasting yang berhubungan dengan bahan kimia.
Berbagai jenis tersebut memang perlu diketahui dengan baik. Hanya saja untuk proses sandblasting biasanya selalu menggunakan alat atau spare part yang memang sudah memenuhi standar.
Beberapa Peralatan dan Clemco Spare Part
Setelah mengetahui berbagai jenis spare part di atas, Anda juga perlu mengetahui beberapa peralatan dan clemco spart part yang memang sangat berpengaruh. Beberapa peralatan dan spare part yang dimaksud adalah sebagai berikut.
Track Passing Shot Blasting
Pertama ada track passing shot blasting yang memang banyak digunakan. Mudah diintegrasikan ke dalam logistik perusahaan menjadi salah satu alasannya. Peralatan mesin satu ini memiliki beberapa versi, jenis dan ukuran yang berbeda-beda. Biasanya, memiliki jejak kaki yang relatif kecil.
Untuk material dari alat ini adalah nozzle ceramic yang memang tahan terhadap gesekan. Tentunya material ini akan sangat membantu dan tentu sudah sesuai dengan standar yang ada.
Belt Shot Blasting
Kemudian, dalam clemco spare part ada juga belt shot blasting yang bisa digunakan. Alat yang satu ini berfungsi untuk perawatan pada bagian beton atau logam. Ada banyak sekali pilihan berbagai jenis dan ukuran yang bisa menawarkan fleksibilitas sebesar mungkin.
Mesin Blasting Konveyor Rol
Selanjutnya, Anda bisa menemukan mesin ledakan konveyor rol digunakan untuk bisa menghilangkan kerak dan juga karat dari bagian lembaran logam, konstruksi, menghilangkan karat, dan kerak.
Biasanya, dengan menggabungkan konveyor rol dan konveyor silang yang sesuai, maka langkah-langkahnya bisa dilakukan dengan cukup baik. Hal ini dilakukan untuk memastikan proses manufaktur yang fleksibel dan material yang cukup tinggi.
Rotary Table Shot Blasting
Dalam clemco spare part ada alat lain yang biasa digunakan bernama rotary table shot blasting. Biasanya, banyak yang menggunakan alat ini karena memang mampu mengurangi waktu siklus. Alat ini dibuat dalam berbagai bentuk desain dan ukuran yang berbeda.
Alat Overhead Rail Blasting
Kemudian ada juga overhead rail shot blasting yang bisa Anda temukan. Alat yang satu ini sangat cocok untuk berbagai aplikasi. Nantinya bisa digunakan secara manual. Untuk proses peledakannya bisa dilakukan dengan menggunakan cara yang ideal mengubah arah rotasi.
Drum Shot
Ada lagi alat lain yang bisa ditemukan bernama drum shot. Alat ini memiliki ukuran yang kecil dan biasanya diledakkan sebagai barang curah. Anda bisa menggunakan alat ini dengan konfigurasi yang berdiri sendiri.
Dioblo Shot Blasting
Dioblo shot blasting termasuk dalam peralatan dan clemco spare part. Biasanya ledakan dari alat ini mampu untuk menghilangkan karat dan kerak pada pipa, bagian bundar, dan bagian batangnya. Kualitas dari mesin ini biasanya sudah cukup sempurna.
Sehingga memang bisa memastikan output yang lebih tinggi. Biasanya, pipa akan dibebaskan dari debu dan abrasif menggunakan alat peniup.
Alat Overhead Rail Blasting Berkelanjutan
Selanjutnya ada continuos overhead rail shot blasting yang merupakan alat atau mesin ledakan tembakan rel overhead terus menerus. Tersedia dalam berbagai jenis desain dan ukuran yang bermacam. Alat ini biasanya dirancang untuk digunakan pada jalur produksi.
Alat Walking Beam
Dalam peralatan dan clemco spare part juga ada walking beam shot blasting yang memang digunakan untuk perawatan benda kerja yang sensitif. Alat ini tentunya sangat dibutuhkan dan memang akan sangat membantu.
Grate Shot Blasting
Kalau yang satu ini biasa digunakan untuk pengangkutan lembut semua jenis benda kerja yang ada. Tentu saja keberadaannya sangat dicari dan akan berpengaruh terhadap proses blasting yang dilakukan.
Spare part lain
Terakhir, ada beberapa spare part lain yang bisa ditemukan dan memang akan selalu ada dalam proses blasting. Beberapa di antaranya antara lain top guard, side guard, side liner, end liner, control cage, blade, dan impeller. Semuanya sangat diperlukan pada proses sandblasting yang dilakukan.
Demikianlah beberapa peralatan dan clemco spare part yang bisa ditemukan pada proses blasting. Selama kegiatan ini juga diperlukan berbagai alat untuk melindungi diri. Mulai dari helmet, masker, sarung tangan, dan lain sebagainya. Pastikan semuanya sudah sesuai dengan standar yang ada.